Nama Lokal | : | Pucuk Merah |
Nama Latin | : | Syzygium Oleana |
Origin (Asal) | : | Asia Tenggara |
Sebaran | : | Indonesia, semenanjung Malaya, Myanmar, Filipina, Singapura, dan Thailand |
Perkembangbiakkan | : | Perkembangbiakan tanaman alami ini melalui biji, namun demikian tanaman ini dapat diperbanyak dengan cara cangkok atau stek. |
Persyaratan tumbuh | : | Sebagai tumbuhan tropis, Pucuk Merah dapat bertahan pada suhu yang agak panas, namun suhu paling ideal untuk pertumbuhannya adalah 24–36°C (Megumi, 2018). Pada siang hari, suhu yang ideal adalah 28–36°C. Pada malam hari, suhu yang ideal adalah 24–30°C. Pucuk Merah membutuhkan sinar matahari yang cukup agar tunasnya dapat berwarna merah dan bentuk tajuk tumbuhan tetap terjaga. Selain itu, paparan sinar matahari yang cukup akan membantu Pucuk Merah untuk terus menghasilkan tunas daun yang berwarna merah cerah |
Tinggi pohon | : | Tinggi dapat mencapai 6 meter jika tumbuh di tempat yang subur |
Status konservasi | : | Menurut International Union for Conservation of Nature (IUCN) Red List, ketapang berstatus Least Concern (LC). Artinya, pohon ketapang termasuk jenis flora yang aman dan tidak terancam kepunahannya Karena jumlah populasi ketapang masih stabil. Hal ini seimbang dengan tingkat persebaran tumbuhan ini yang hampir dapat ditemui diseluruh dunia |
Musim bunga di Indonesia | : | Bulan Juli – Agustus |
Musim buah di Indonesia | : | September – November |
Deskripsi singkat | : | Pucuk Merah dikenal sebagai tanaman hias dan tanaman hias sejenis tanaman perdu, daunya menyerupai tanaman cengkih biasanya dibuat hiasan di perumahan atau dipinggir jalanan |
Pucuk Merah (Syzygium myrtifolium)
Pucuk Merah (Syzygium myrtifolium)
view
-
comments
-
like
-
About
Writer Pertamanan dan Hutan Kota
Categories
Archives
- February 2021 (292)
- March 2021 (14)
- April 2021 (2)
- May 2021 (2)
- June 2021 (3)
- July 2021 (1)
- August 2021 (1)
- October 2021 (8)
- November 2021 (8)
- December 2021 (14)
- January 2022 (7)
- February 2022 (6)
- March 2022 (3)
- April 2022 (73)
- May 2022 (12)
- June 2022 (5)
- July 2022 (1)
- August 2022 (6)
- September 2022 (2)
- November 2022 (8)
- December 2022 (3)
- March 2023 (61)
- April 2023 (7)
- May 2023 (29)
- June 2023 (59)
- July 2023 (11)
- August 2023 (25)
- September 2023 (71)
- October 2023 (31)
- November 2023 (15)
- February 2024 (2)
- March 2024 (1)
- May 2024 (7)
- June 2024 (4)
- July 2024 (16)
- September 2024 (1)
- October 2024 (4)
- November 2024 (1)
- December 2024 (1)
- February 2025 (1)